Tumbukan momentum dan impuls - Fisika UTBK SBMPTN


Ciri-ciri berbagai kemungkinan dalam tumbukan dan Impuls

1. Tumbukan lenting sempurna


  1. Berlaku hukum kekekalan momentum
  2. Berlaku hukum kekekalan energi kinetik karena tidak ada energi yang hilang.
  3. Kovisien Restitusi sama dengan 1

2. Tumbukan lenting sebagian


  1. Berlaku hukum kekekalan momentum.
  2. Tidak berlaku hukum kekekalan Energi Kinetik
  3. Kedua benda tidak menyatu setelah tumbukan
  4. Kofisien restitusinya 0<e<1

3. Tumbukan tidak lenting sama sekali


  1. Berlaku hukum kekekalan momentum
  2. Tidak berlaku hukum kekekalan Energi Kinetik
  3. Kedua benda menyatu setelah tumbukan
  4. Koefisien restitusinya samadengan 1


Sekian yang dapat kami smpaikan semoga bermafaatdan tolong kasih KRITIK dan SARAN di komentar untuk memperbaiki artikel kami. terimakasihh
Mas Yusuf
Mas Yusuf Menyapa saya di : @yusufabdhul

Post a Comment for "Tumbukan momentum dan impuls - Fisika UTBK SBMPTN"