Pengenalan dan Pengertian Senyawa Organik Turunan Alkana | SMA Kimia Organik

 
YUSUF MEDIA

Yusuf Studi - Kelas XII SMA adalah waktu yang krusial bagi anak SMA karena bagi yang belum memahami materi maka akan kuwalahan menghadapi UJIAN NASIONAL dan SBMPTN ketika masuk Perguruan tinggi denga tes. Untuk itu kami akan membahas sedikit tentang kimia organik kelas XII SMA yang berkaitan dengan TURUNAN ALKANA. Langsung saja . . . .

Apa kalian tau apa itu alkana? jadi gini alakan adalah senyawa organik hidrokrbon yang mengandung unsur C dan H saja dengan ikatan tunggal. Rumus umum alkana adala CnH2n+2. Sedangkan turunan alkana yaitu Alkana yang salah satu unsur H-nya digantikan oleh gugus fungsi lain yang disimbolkan -R. Ada bebrapa macam turuna alkana, antara lain:

1. Alkanol (-OH)

Alkanol adalah  turunan alkana yang salah satu unsur H-nya digantikan oleh gugus fungsi (-OH).
Gugus Fungsi : -OH atau R-OH
Rumus umum: CnH(2n+2)O
Contoh              : Metanol(CH3-OH), etanol (C2H5-OH), dsb.

2. Eter (-O-)

Eter adalah turunan alkan yang salah satu unsur H-nya digantikan oleh (-O-).
Gugus fungsi : -O- atau R-O-R
Rumus umum : CnH(2n+2)O 
Contoh                : Dimetil eter (C2H6O), metil etil eter (C3H8O), dsb.
 

3. Aldehida/alkanal (-CHO)

Aldehid Adalah salah satu turunan alkana yang salah satu unsur H-nya digantikan oleh (-CHO).
Gugus fungsi   : -CHO
Rumus umum  : R-CHO atau CnH2nO
Contoh               :H-CHO (metanal), CH3-CHO (etanal), dsb.
Untuk 3 turunan alkana bisa lihat halaman selanjutnya : 1 2
Mas Yusuf
Mas Yusuf Menyapa saya di : @yusufabdhul

Post a Comment for "Pengenalan dan Pengertian Senyawa Organik Turunan Alkana | SMA Kimia Organik"